It is Me

It is Me
First life

Sunday, November 4, 2012

Papaya Puree & Broccoli Porridge

Makanan apa yang terbaik di dunia ? Tentunya adalah buatan mama ku sendiri.

Beruntungnya aku memiliki Ibu yang meluangkan waktunya untuk mempersiapkan makanan dan nenek yang punya berbagai resep untuk dicoba.

Makanan yang aku coba pertama kali --> Bubur brokoli dan pure pepaya

Hari 1-4 mamaku memberikan pure pepaya. Mudah untuk mempersiapkan dan membuatnya.

Pure Pepaya
Bahan :
50 gram pepaya, potong dadu kecil
150 cc air matang

Cara membuat :
1. haluskan pepaya bersama air matang, saring dan tuang dalam mangkuk kecil
2. biasanya mamaku menambahkan sedikit ASI, aduk rata dan sajikan

Hari 4-8 ditambah dengan bubur brokoli

Bubur Brokoli
Bahan :
30 gram beras
50 gram brokoli, cincang
300 cc air tambah kaldu ayam
50 cc ASI

Cara membuat :
1. rebus 200 cc kaldu bersama beras hingga menjadi bubur, aduk rata dan angkat
2. setelah agak dingin, haluskan dengan blender
3. rebus brokoli dengan sisa kaldu hingga matang, angkat, haluskan dan blender bersama ASI
4. campur bubur dan brokoli kemudian di saring hingga halus


==================================================================


What is the best food in the world ? Of course homemade food by my mommy :).

How lucky am I have mom to spent her time preparing my foods and my grandma who have many recipes to try.

Baby Shafira first MPASI goes to --> Broccoli Porridge and Papaya Puree

In day 1-4 my mom gave me papaya puree. It is easy to prepare and make it

Papaya Puree
Ingredients :
50 grams of papaya cut into small dice
150 cc of boiled water

How to make :
1. papaya puree with boiled water, strain, pour in a small bowl
2. usually my mom add with breast milk little, stir and serve

Day 4-8 starting add with broccoli porridge.

Broccoli Porridge
Ingredients :
30 grams of rice
50 grams of broccoli, chopped
300 cc water added chicken broth
50 cc of breast milk

How to make :
1. 200 cc of chicken broth with boiled rice to be pureed, stir and lift
2. after a rather cool, puree in blender
3. boiled broccoli with the remaining broth until cooked, remove from heat, puree and blend with breast milk
4. mixed porridge and broccoli then filtered until smooth

No comments:

Post a Comment